VISI LPPM
Menjadi pusat kajian penelitian dan pengabdian masyarakat di tingkat regional maupun nasional yang berorientasi pada kepentingan bangsa dan kesejahteraan masyarakat.
Berita
STKIP Nurul Huda Kembali Meraih Pendanaan Penelitian dari Simlitabmas Tahun 2021
Alhamdulillah, STKIP Nurul Huda pada tahun 2021 ini kembali meraih pendanaan penelitian dari Simlitabmas. Ini merupakan capaian yang sangat baik dari STKIP Nurul Huda. Sebelumnya tahun 2020 STKIP NH juga…
Kontrak Hibah Internal Ajuan 2020
Rabu, 10 Februari 2021 LPPM beserta 31 Dosen pemenang hibah penelitian dan pengabdian kepada masyarakat mengadakan kegiatan kontrak hibah. Kegiatan kontrak hibah ini dilaksanakan di Aula Kampus A Sukaraja. Waktu…
Pendampingan Jurnal Menuju Akreditasi
Setelah beberapa hari yang lalu jurnal STKIP Nurul Huda berhasil membawa beberapa jurnal menuju akreditasi, saat ini kembali LPPM mengadakan pendampingan kepada beberapa jurnal yang belum terakreditasi. Kegiatan dilaksanakan di…
Melihat/Cek Scopus ID dengan Mudah
Cara melihat ID Scopus sangatlah cukup mudah berikut ini langkah-langkahnya: Buka laman Scopus di https://www.scopus.com Pada menu di atas, klik Author search Isikan data nama dan afiliasi Anda yang pernah Anda terbitkan di…
Dibuka Pendaftaran PPLK II 2020
Berdasarkan kalender kerja STKIP Nurul Huda Sukaraja Tahun Akademik 2020/2021, diumumkan bahwa pendaftaran PPL Kependidikan II Tahun Akademik 2020/2021 dengan ketentuan sebagai berikut: Mengisi formulir pendaftaran secara online pada laman…
Pelatihan Indeksasi DOAJ bagi Editor Jurnal
Rabu, 8 Juli 2020 LPPM mengadakan kegiatan kembali terkait dengan perkembangan jurnal STKIP Nurul Huda. Saat ini kegiatan difokuskan kepada pelatihan indeksasi DOAJ. Indeksasi DOAJ adalah salah satu indeksasi internasional…